Pengakuan Sejumlah Siswa SMKN 10 Merangin Diusir Karena Terlambat, Dibantah Kepala Sekolah



Merangin | fokusinfo.com : Puluhan siswa SMKN 10 Merangin, Kamis 9 Februari 2022 terpantau sedang keluyuran di sekitar luar pagar sekolah. Usut punya usut rupanya apa yang dilakukan para siswa itu bukanlah keinginan mereka namun dampak dari tindakan tegas yang direalisasikan Kepala SMKN 10 Merangin.

Baca juga : Terhitung Puluhan Siswa SMKN 10 Merangin Keluyuran di Luar PagarSekolah. Siswa Sebut Terlambat Lalu diUsir Kepsek

Dikonfirmasi, kepala SMKN 10 Merangin Azhari membantah tudingan pihak sekolah tidak memperbolehkan siswa masuk ke sekolah bila terlambat sampai di sekolah. Namun siswa yang terlambat itu harus mengikuti proses terlebih dahulu dari petugas piket.

‘’Ini tidak benar, siswa yang sampai ke sekolah meskipun terlambat tetap masuk. Setelah melalui proses dari petugas piket,” singkatnya melalui pesan WhatsApp. (*)

Reporter : DedeRiskadinata

Redaktur : TopanBohemian

 

Share:

Diberdayakan oleh Blogger.

Wikipedia

Hasil penelusuran

Jumlah Pembaca

Advertisement

YouTube Fokus Info VisuaL

Popular Posts

Blog Archive

Recent Posts

Unordered List

Pages

Theme Support

BTemplates.com